Senin, 17 Desember 2012

Profil

Nasma.

Dilahirkan  di Cirebon tepatnya di Desa Sumber Blok manis Cikuya.pada tanggal 17 Februari 1972
dari pasangan suami istri ( Hj.Narma dan Ny. Narmi )
dalam keluarga ada 8 bersaudara , saya anak ke dua . di antara saudara -saudara itu adalah:
1. Jaenab
2. Nasma
3. Titin
4. Sunesih
5. Maulani
6. Siti Aisyah
7. Ayip Syahroni
8. Siti Fatimah
Dalam perjalanan pendidikan saya masuk SD( Permata) pada tahun 1980.dam selesai pada tahun 1986. kemudian melanjutkan ke MTS ( Ittihadul Ummah) pada tahun 1986 dan selesai pada tahun 1989.kemudian melanjutkan lagi ke PGAN Cirebon yang beralamat di Pilang.pada tahun 1989..dan selesai pada tahun 1992.kemudian melanjutkan kuliah di IAIN Sunan Gunung Djati pada tahun 1992
dan menyelesaikan Sarjana Agama pada tahun 1996 dengan judul Skripsi " Wibawa Pendidik dalam
Pendidikan" setelah itu mencoba untuk mengikuti seleksi PNS pada tahun 1997 di Kabupaten Cirebon ...alhamdulillah lolos dan di tempatkan pertama kali di SMPN I Sagalaherang Kab. Subang.kemudian mengajukan mutasi pada tahun 2006 ke SMPN 2 Plered dan mutasi lagi ke SMPN I Tengah Tani.
Alamat Rumah sekarang di Desa Kalibaru , Blok Pegebangan Rt 04/ rw 06 Kec. Tengah tani. Kab. Cirebon.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar